Elang Bondol (Haliastur indus), salah satu hewan endemik di Pulau Obi, yang ditemukan di area penghijauan fasilitas HPAL.
Salah seorang karyawan Halmahera Persada Lygend melakukan pengecekan limbah B3 dan pencatatan terkait jumlah pembuangan limbah domestik yang dilakukan secara berkala.
Karyawan HPAL sedang mengecek Mixed Hydroxide Precipitate (MHP), produk antara berupa campuran padatan hidroksida dari nikel dan kobalt.
Dua orang karyawan HPAL di area autoclave, unit utama dalam proses teknologi HPAL.
Program HARITA Mengajar, kegiatan yang berlangsung di SDN 217 Halmahera Selatan, Desa Kawasi, sebanyak 30 murid SD beserta para wali kelas ambil bagian dalam pendidikan kelestarian alam ini.
Seorang karyawan Halmahera Persada Lygend melakukan pengecekan alat di area filter press.
Seorang anggota kelompok tani Akelamo Jaya memanen sayur di kebun milik masyarakat di Desa Kawasi, Halmahera Selatan. Hasil panen kelompok tani binaan perusahaan ini sebagian besar diserap untuk memenuhi kebutuhan karyawan.
Horiwo, merek makanan ringan produksi kelompok UMKM desa setempat yang mendapatkan binaan perusahaan bidang kemandirian ekonomi. Kelompok ini mendapatkan pembinaan produksi, pengemasan, hingga pemasaran produk.